Rumput berkata pada bayangan " kau sering bergerak ke kanan dan ke kiri, kau mengganggu kediaman ku.."
Bayangan pun menjawab "bukan aku, lihatlah ke langit,ada sebuah pohon begerak tertiup angin ke barat dan ke timur.."
Dan rumput pun menengadah untuk pertama kalinya melihat pohon itu, dalam hati berkata "wah lihatlah ada sebatang rumput lebih besar dari pada diriku..."
Lalu rumput pun terdiam.Dia hanya bisa termenung.
"tak layak bagi kita sebagai manusia untuk menyombongkan diri,karena diatas sana masih ada yang layak untuk menyombongkan diri"
dari face book rita setyowati
Tidak ada komentar:
Posting Komentar